Update untuk Duitku
1. Nama penerima di Virtual Account akan menggunakan nama website di Pengaturan > General
Apps Baru: FB Conversion API (experimental)
- Sebelumnya bernama FB Server Side API
- Hanya dapat digunakan untuk akun FB bisnis
- Cara penggunaan:
- Ke Dashboad FB:
- Ke Sumber Data, pilih pixel lalu ke tab Pengaturan
- Scroll ke bagian Conversion API, lalu klik tombol "Buat akses token"
- Copy akses token
- Ke Dashboard Berdu:
- Ke Apps > FB Conversion API, klik buat baru
- Isi formulir:
- Masukkan nama, access token dan pixel id
- Test id dikosongkan
- Setel pengaturan perekaman
- Klik simpan
- Coba melakukan checkout / pembayaran
- Kembali ke Apps > Fb Conversion API, klik laporan untuk melihat apa yang terekam
- Karena Conversion API butuh beberapa hari untuk diproses, untuk live testing ikuti cara berikut:
- Ke Dashboad FB:
- Ke Sumber Data, pilih pixel lalu ke tab Uji Peristiwa, dan klik subtab Server
- Copy test id yang berawalan dengan kata TEST
- Ke Dashboard Berdu
- Edit FB Conversion API yang sebelumnya disimpan
- Masukan test id ke formulir, dan klik simpan
- Coba melakukan checkout / pembayaran
- Event yang terekam akan masuk ke dashboard FB, di tempat test id tadi diberikan
- Video tutorial akan menyusul